Pengertian Casing Komputer

Pengertian Casing Komputer

Casing itu diibaratkan seperti rumah yang berbentuk kotak, casing merupakan tempat yang dimana untuk meletakkannya hardware komputer seperti : Motherboard, DVD ROM, Memory (RAM), Prosessor, Harddisk, Vga Card, dan perangkat-perangkat lainnya. Casing komputer untuk melindungi perangkat-perangkat hardware pada komputer. dengan itu maka hardware komputer akan lebih aman terhadap air, debu, dan kotoran. Hardware seperti motherboard, Ram , prosessor sangatlah sensitif pada debu dan maka itulah dibuat casing untuk melindungi perangkat keras hardware. Jenis-Jenis Casing ada 4 yaitu : Desktop, Casing Gaming, Casing Tower, dan Casing Mini ITX.
Hasil gambar untuk casing desktop
Casing Desktop
Hasil gambar untuk casing mini itx
Casing Mini ITX
Hasil gambar untuk casing mid tower
Casing Mid Tower
Hasil gambar untuk casing gaming
Casing Gaming

oke sekian saja dari pengertian Casing Komputer itu saja yang saya dapat sampaikan atas kekurangannya saya minta maaf. terima kasih telah berkunjung di blog ini :D.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengertian Pci Express Dan Fungsinya

Cara Melihat Password FB Dengan Inspect Element

Pengertian MousePad